Eksekusi terpidana mati telah dilakukan di kawasan Lapas Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah. Sekitar Pukul 00.25 WIB, terdengar dua kali suara tembakan di kawasan dermaga Wiajayapura.
Pantauan merdeka.com, Rabu (29/4/2015), sedikitnya terdengar dua kali letusan suara tembakan dari arah Lapas Nusakambangan. Meskipun dari lokasi eksekusi ke dermaga Wiajayapura cukup jauh, namun suasana tengah malam membuat suara tembakan bisa terdengar.
Sumber by galamedianews
No comments:
Post a Comment